Singkawang, REAKTIFNEWS.com
Badan Penanggulangan Provinsi (BPBD) Provinsi Kalimantan Barat mencatat, selama 2022 telah terjadi 55 kejadian bencana di Kalimantan Barat. Data tersebut dihimpun dari laporan BPBD kabupaten/kota di Kalimantan Barat Per 1 Januari hingga 31 Desember 2022.
Banjir merupakan bencana yang paling sering terjadi selama kurun tahun 2022 di Kalimantan Barat. (Yud/Daniel/kalbarprov/RN)